Thursday, April 8, 2010
Indonesia Hampa
Indonesia bertabur duka
dalam suasana yang hampa
semua cemooh negara
dibawah tongkrongan pemimpinnya
Indonesiaku hancurlah sudah
tak terkira menjamu duka
dihari yang masih tergolong dini
kita masih berdiri
namun terus menahan beban
mereka yang mudahnya buat janji
tak disana tak disini merpati terbang
bawa pesan moral atas nama demokrasi
berisisi bualan
Indonesiaku punah
tak punya rasa dicinta kembali
semua hanya hina
dan mereka dan kita
apakah sama
dalam suasananya
Indonesia Hampa
0 comments:
Post a Comment
at least, tell me your name to respond your coments, thanks.